RSS

Jaringan Komputer



JARINGAN KOMPUTER
1.   Sejarah computer
Komputer berasal dari kata Latin, computare yang berarti menghitung, dan dalam bahasa Inggris, to compute. Definisi computer secara umum adalah perangkat elektronik yang dapat mengolah data menjadi suatu informasi, dan dapat menjalankan program yang tersimpan dalam memori yang bekerja dengan suatu aturan tertentu. Komputer adalah suatu mesin yang dapat bekerja secara optimal, berhitung atau berkomunikasi secara elektronik, yang dikendalikan oleh intruksi suatu program.
Sejarah perkembangan computer mempunyai arti yang sangat penting bagi dunia. Penemuan computer oleh John V, Atanasoff pada tahun 1942, merupakan salah satu peristiwa yang penting dalam sejarah perkembangan computer. Ada anggapan bahwa sejarah computer elektronik modern dimulai pada tahun 1942, tetapi penemuanpenemuan sebelumnya lebih berperan dalam penemuan-penemuan elektonik berikutnya.
Alat pengolah data manusia dapat digolongkan menjadi empat yaitu :
a.    Peralatan manual, yaitu peralatn pengolahan data yang sangat sederhana, dan factor terpenting dalam pemakaian alat adalah menggunakan tenaga tangan manusia.
b.    Peralatan mekanik, yaitu peralatan yang sudah berbentuk mekanik yang digerakkan dengan tangan secara manual.
c.    Peralatan mekanik elektronik, yaitu peralatan mekanik yang digerakkan secara otomatis oleh motor elektronik.
d.    Peralatan elektronik, yaitu peralatan yang bekerjanya secara elektronik penuh.
Masa pra-peralatan Eletronik
          Semua kegiatan manusia diawali dengan peralatan secara manual sebelum dikenal adanya alat elektronik, diantaranya sebagai berikut :
a.    Abacus
b.    Pascaline
c.    Difference Engine

 2.   Komputer Generasi Pertama
Ciri-ciri computer generasi pertama yaitu :
a.    Menggunakan intruksi operasi yang dibuat secara spesifik untuk tugas tertentu.
b.    Setiap computer memiliki program kode biner yang berbeda yang disebut “bahasa mesin” (machine language). Hal ini menyebabkan computer sulit diprogram dan membatasi kecepatannya.
c.    Penggunaan tube vakum (yang membuat computer pada masa tersebut berukuran sangat besar) dan silinder magnetic untuk menyimpan data.
Komputer generasi pertama mengalami perkembangan sebagai berikut :
a.    Komputer analog
Merupakan suatu jenis computer yang bias digunakan untuk mengolah data kualitatif.
Yang dimaksud dengan jam analog adalah computer yang mengolah data dengan menerjemahkan keadaan fisik, seperti cuaca, jam analog, tekanan udara, suhu Datayang dimasukkan ke computer dalam bentuk analog.
b.    Komputer digital
Merupakan suatu jenis computer yangbisa digunakan untuk mengolah data yang bersifat kuanitatif (sangat banyak jumlahnya). Data dari digital computer biasanya berupa symbol yang memiliki arti tertentu, misalnya : symbol alphabetis yang digambarkan denganhuruf A s/d Z, symbol numeric yang digambarkan dengan angka 0 s/s 9 ataupun symbol-simbol khusus, seperti halnya : ? / * & !.
Diguunakan untuk data berbentuk angka atau huruf, yang memiliki keunggulan sebagai berikut :
1.     Memproses data lebih tepat
2.    Dapat menyimpan data selama masih dibutuhkan oleh proses
3.    Dapat melakukan operasi ligika
4.    Data yang telah dimasukkan dapat dikoreksi atau dihapus. Output dari computer digital yang berupa angka, huruf, grafik maupun gambar.
c.    Komputer hybrid
Merupakan jenis computer yang bias digunakan untuk mengolah data yang bersifat kuanitatif ataupun kualitatif.
d.    Mark  I
Mark I merupakan computer relai elktronik Mark I seperti kalkulator yang menggunakan sinyal elekromagnetik untuk menggerakkan komponen mekanik.
e.    ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Computer)
ENIAC merupakan computer serbaguna yang memiliki kecepatan yang lebih cepat dari Mark  I, yaitu 1000 kali.
f.     UNIVAC  I (Universal Automatic Computer  I)
UNIVAC  I dubuat oleh Rand pada tahun 1951. UNIVAC merupakan computer komersial pertama yang memanfaatkan model arsitektur Von Neumann.
g.    Z3
Z3 merupakan computer yang digunakan untuk mendesain pesawat terbang dan peluru kendali. Z3 diciptakan pada tahun 1941 oleh seseorang insinyur dari Jerman bernama Konrad Zuse.
h.    Collosus
Komputer Collosus merupakan computer yang digunakan untuk memecahkan kode rahasia. Komputer Collosus dicipyakan oleh Inggris dan digunakan oleh negaraJerman.
i.     Kalkulator elektronik
Komputer kalkulator elektronik dibuat oleh seseorang insinyur Harvard Howard Aiken yang bekerja dengan IBM. Komputer kalkulatot elektonik digunakan oleh tentara marinir Amerika (US Navy).

 3.   Komputer Generasi Kedua
Pada tahun 1956 merupakan awal dimulainya pengguna transitator pada computer. Komponen-komponen yang dimilki computer generasi kedua telah dapat diasosialkan dengan kompuer pada saat ini, seperti : printer, penyimpanan dalam disket, memori, system operasi dan program.

 4.   Komputer Generasi Ketiga   
Perkembangan computer generasi ketiga dimulai dari penggunaan batu kuarsa untuk pembuatan IC dan miniaturisasi komponen-komponen elektronik. Kemajuan computer generasi ketiga lainnya adalah penggunaan system operasi (operating system) yang memungkinkan ,mesin untuk menjalankan berbagai program utama yang memonitor dan mengkoordinasi memori computer.

 5.   Komputer Generasi Keempat
Tujuan pengembangan computer pada computer generasi keempat adalah mengecilkan ukuran sirkuit dan komponen-komponen elektrik.

 6.   Komputer Generasi Kelima
Komputer generasi ketiga merupakan computer yang memilki banyak fungsi (multifungsi). Komputr generasi kelima mempunyai lebih banyak unit pemproses yang berfungsi serentak untuk menyelesaikan lebih dari satu masa.

 7.   Peralatan Teknologi Informasi
Berdasarkan fungsinya perangkat keras computer dapat digolongkan menjadi sebagai berikut :
Merupakan peralatan teknologi informasi yang memilki ukuran kecepatan dan kemampuandalam mengolah data yang bervariasi sesuai dengan kebutuhannya. Komputer digunakan untuk mengolah, mengelola, dan menyimpan informasi.
a.    Hardware input (input device )
b.    Hardware Proses/CPU (Central Processing Unit)
c.    Hardware output
d.    Medianpenyimpanan (storage device)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Perangkat Lunak



Perangkat Lunak Komputer

Perangkat lunak aplikasi adalah suatu subkelas perangkat lunak computer yang memanfaatkan kemampuan computer yang pengguna. Pengguna lunak system yang mengintegrasikan berbagai kemampuan computer, tetapi tidak secara langsung menerapkan kemampuan tersebut untuk mengerjakan suatu tugas yang menguntungkan pengguna. Contoh utama perangkat lunak aplikasi adalah pengolah kataa, lembar kerja, dan pemutar media.
Beberapa aplikasi yang digabungkan bersama menjadi suatu paket kadang disebut sebagai suatu paket atau suite aplikasi (application suite). Contohnya adalah Microsoft Office dan OpenOffice.org, yang menggabungkan suatu aplikasi pengolah kata, lembar kerja, serta beberapa aplikasi lainnya.
Secara umum, software digunakan untuk mempermudah pengorganisasian kinerja Hardware. Dengan adanya software akan mengurangi interaksi manusia pada Hardware yang bermacam-macam. Kita dapat mengelompokkan software berdasarkan fungsi atau dukungannya terhadap hardware. 
Hardware langsung terdapat software system operasi. Software sistemoperasi ini yang melakukan hubungan dengan hardware secara langsung. Hardware yang beroperasi tanpa system operasi akan mempunyai operasi yang terbatas dan tidak dapat digunakan untuk menjalankan software aplikasi.
Bedasarkan fungsinya, software dibagi menjadi tujuh, yaitu :
1.     Sistem Operasi
2.    Program Aplikasi
3.    Bahasa Pemograman
4.    Program Bantu
5.    Program paket
6.    Program Permainan
7.    Progarm Multimedia

1.  SISTEM OPERASI
Sistem operasi merupakan program utama yang langsung berinteraksi dengan bahasa yang si kenal oleh mesin computer (bahasa mesin). Penggunaan processor, memory, hardisk dan komponen lainnya diatur oleh system operasi.
Contoh Sistem Operasi :
·        Produk Microsoft : Windows 3.1, Windows 95, Windows 98, Windows 2000, Windows Me, Windows XP, Windows Vista, Windows NT (untuk jaringan).
·        Produk Novel : Linux, Redhat, OpenSuse, Ubuntu, Mandrake, Mandriva, dll
·        Produk Apple : Macintosh
·        Produk IBM : DOS, UNIX

2.  Program Aplikasi
Program aplikasi merupakan program yang di buat untuk tujuan tertentu, misalnya untuk penjualan di supermarket, untuk mengelola data rumah sakit, untuk mencetak kuintasi dan sebagainya.

3.  Bahasa Pemrograman
Bahasa pemrograman merupakan bahasa yang dipakai untuk membuat program computer. Dengan bahasa pemrograman, kita dapat menyusun perintah-perintah yang harus dijalankan oleh computer sehingga menghasilkan informasi atau melakukan pekerjaan sesuai dengan keinginan.
Tingkatan Bahasa Pemrograman ada 4 yaitu :
·        Low Language Program (Bahasa Pemrograman Tingkat Rendah), contohnya Assembly machine
·        Middle Language Program (Bahasa Pemrograman Tingkat menengah), contohnya Bahasa C++
·        High Language Program (Bahasa Pemrograman Tingkat Tinggi),contohnya Pascal, Borland, Fotran
·        4GL (Bahasa Pemrograman Tingkat ke 4), contohnya Visual Basic, Visual FoxPro

4.  Program Bantu
Program Bantu merupakan program yang bertujuan untuk mengatur konfigurasi computer, menjaga computer dari serangan virus dan hacker, menyelamatkan data dan sebagainya.
Program jenis ini tidak banyak melibatkan pengguna dalam penggunaannya, tetapi bekerja sendiri sesuai dengan perintah dan fungsinya.
Contoh program bantu yang kita kenal yaitu Anti Virus, Backup, Disk Defragmemnter, dsbnya.

5.  Program Paket
Program Paket merupakan gabungan dari beberapa aplikasi yang di paket menjadi kesatuan untuk menangani suatu bidan pekerjaan yang saling berkaitan, Contoh paket yang paling terkenal adalah Microsoft Office dimana didalamnya terdapat program untuk mengolah kata (Microsoft Word), untuk mengolah kata (Microsoft Exsel), Untuk program Presentasi (Microsoft Power Point) dll.
Dilihat dari bidang pekerjaan yang ditangani, program paket dapat dibedakan menjadi :
1.     Aplikasi perkantoran, misalnya : Microsoft Offoce dan StarOffice
2.    Aplikasi database, misalnya : oracle dan SQL Server
3.    Aplikasi grafik, misalnya Adobe Photoshop dan Corel Draw

6.  Program Permainan
Program permainan merupakan program-program yang dibuat untuk menampilkan permainan interaktif pada layar computer.
Contoh program permainan yang sudah dikenal yaitu :
a.     Solitaire, tersedia pada Accessories Windows
b.    Counter Strike, umumnya dimainkan di game center
c.     Kurusetra, terkenal sebagai game asli buatan Indonesia
d.    Callof Duty, terkenal karena grafiknya yang bagus

7.  Program Multimedia
Program multimedia mencakup program-program yang memainkan music atau lagu, memutar filmatau video, untuk menangkap siaran radio atau televise dan program lainnya.
Contoh Program Multimedia yaitu :
a.     Winamp, umumnya digunakan untuk memainkan lagu mp3
b.    JetAudio, dapat memainkan berbagai format lagu serta video
c.     RealPlayer, dapat menangkap siaran radio dan TV dari Internet

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Search Engine


Pengertian Search Engine

Search engine adalah Aplikasi yang disediakan oleh lembaga komersial tertentu yang menyediakan jasa di bidang internet. Saat kita ingin mencari suatu informasi kita pasti mengunjungi search engine.Search Engine atau situs mesin pencari yang paling dikenal saat ini adalah Google. Tapi selain itu masih banyak lagi search engine yang ada di dunia.
Macam-Macam Search Engine di Dunia

Mesin pencari Internet adalah satu-satunya yang membebaskan kita dari kebingungan dan kekacauan menjelajah Internet. Saat ini terlalu banyak penyedia informasi di Internet, dan memeriksanya satu persatu tanpa mesin pencari adalah pekerjaan musykil.
Lalu apa saja keunggulan masing-masing mesin pencari tersebut? Berikut kami sajikan uraian singkat mengenai perbandingkan mesin pencari yang cukup populer, yaitu Yahoo!, Alltheweb, MSN, AskJeeves, Google, AltaVista, dan Lycos.

Salah satu portal terbesar di Internet, selain MSN., dan juga salah satu mesin pencaru tertua. Halaman utamanya sendiri tidak terlalu ramah untuk pencarian, tetapi Yahoo! menyediakan search.yahoo.com untuk itu. Yahoo! menggunakan jasa Google untuk mencari informasi di web, ditambah dengan informasi dari databasenya sendiri. Kelebihan Yahoo! adalah direktorinya. Yahoo! juga menyediakan pencarian yellow pages dan peta, yang masih terbatas pada Amerika Serikat. Yahoo juga menyediakan pencarian gambar.

Keunggulan Alltheweb adalah pencarian file pada FTP Server. Tidak seperti web, FTP adalah teknologi internet yang ditujukan untuk menyimpan dan mendistribusikan file, biasanya program, audio atau video. Web sebenarnya lebih ditujukan untuk teks. Sejauh ini, hanya AllTheWeb yang menyediakan jasa pencarian file.

MSN

Mesin pencari dari Microsoft Network ini menawarkan pencarian baik dengan kata kunci maupun dari direktori. Pemakai Internet Explorer kemungkinan besar sudah pernah menggunakan mesin pencari ini. Situs Searchenginewatch mencatat MSN sebagai mesin pencari ketiga populer setelah Google dan Yahoo! Tak ada pencarian image, atau news. Menyediakan pencarian peta, yellow pages, white pages, pencarian pekerjaan, rumah.

AskJeeves
http://www.ask.com 

Situs mesin pencari yang satu ini mengunggulkan kemampuannya untuk memahami bahasa manusia. Pengguna bisa menggunakan kalimat lengkap, bukan kata kunci. Situs ini berguna untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan(misal: when did world war II end?).

Selain pencarian web, Google juga menyediakan jasa pencarian gambar, pencarian ?berita serta pencarian pada arsip USENET (newsgroup), serta direktori, seperti Yahoo! Kelemahannya terletak pada tidak tersedianya pencarian file, video, dan audio. Keunggulan Google terutama adalah pada pencarian teks, terutama dari algoritma PageRank, database-nya yang besar serta banyaknya jenis file yang diindeksnya.
 
AltaVista
(http://www.altavista.com

Satu saat, AltaVista pernah menjadi mesin pencari terbesar. Saat ini, selain Alltheweb, Altavista juga menawarkan pencarian audio dan video. Keunggulan AltaVista adalah pilihan pencarian yang paling lengkap di antara semua mesin pencari.

Lycos
http://www.lycos.com 

Salah satu mesin pencari tertua. Saat ini Lycos lebih dikenal sebagai portal, sehingga fungsi pencarinya tidak terlalu menonjol. Lycos, selain mendukung pencarian web, juga menyediakan pencarian file MP3, dan video pada http://multimedia.lycos.com.


Macam-macam Search Engine Dunia

A9.com, Aeiwi, Aesop.com, Alexa, AlltheWeb, AltaVista, Amfibi, Amidalla, AnooX, Any Search Info, AOL Search, Arakne Links, Atixa Directory, AxxaSearch, Beamed, Boitho, Buzzle.com, CHEInternet, Cipinet, Click And Search, CyborgInfo, DinoSearch, Dogpile, e-sygoing, entireweb.com, ExactSeek, Exalead, Excite, FindOnce, Fresh Links, Geona, Green Search, HaaBaa, Hedir, HomerWeb, Hotlaunch.com, HOTLAVA, Hotskunk.com, Infosniff, Infotiger, IntelSeek, Jayde, jdgo, Librarians, Index to the Internet, MavicaNet, MetaCrawler (via Google and Open Directory Project), MixCat, Mozdex, MSN Search, NationalDirectory, Navisso Search, NBCi, NetArtic Search, Netscape Search, ObjectsSearch, OneWorldOneSite, ooBdoo, Open Directory Project, OpenHere, PeaKaBoo.net, PleaseRetrive, Poddys, PrimeFind Search, Primo Directory, Qango.com, ReallyBigSearch, REX, Scrub The Web, Search4More, SearchGalore, SearchIt.com, Sertchy, singingfish, Sootle, SplatSearch, Starting Point, Subjex, superpromo.com, The Search Brain, The Turnpike Emporium Directory, The-Search-Site.com, Voyager Search, W8 Search, Walhello Internet Search, Web Wiz Guide, Web World Index, Web\’s Biggest, WebCrawler (via Google and Open Directory Project), WebSquash, WholeWorld, Wotbox, Yahoo! Directory, Yahoo! Search Engine, Yahooligans!, Yeandi Web Directory, ZenSearch


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS